Rabu, 19 Mei 2010

teknik-teknik sampling

Teknik sampling adalah bagian dari metodologi statistika yang berhubungan dengan pengambilan sebagian dari populasi. Jika sampling dilakukan dengan metode yang tepat, analisis statistik dari suatu sampel dapat digunakan untuk menggeneralisasikan keseluruhan populasi. Metode sampling banyak menggunakan teori probabilitas dan teori statistika.
Tahapan sampling adalah:
· Mendefinisikan populasi hendak diamati
· Menentukan kerangka sampel, yakni kumpulan semua item atau peristiwa yang mungkin
· Menentukan metode sampling yang tepat
· Melakukan pengambilan sampel (pengumpulan data)
· Melakukan pengecekan ulang proses sampling
http://id.wikipedia.org/wiki/Teknik_sampling

Tidak ada komentar:

Posting Komentar